KONSEP KOMUNIKASI DAN KONSEP PEMASARAN


Melaksanakan kegiatan komunikasi kepada konsumen bukanlah perkara mudah tetapi juga bukan perkara yang sulit. Konsumen merupakan individu yang unik, yang keinginan konsumen yang satu belum tentu sama dengan keinginan konsumen lain. Perusahaan perlu memahami keunikan yang ada dalam diri konsumen secara komprehensif sehingga perlu dilakukan secara mendalam untuk mengamati berbagai “Perilaku Konsumen”
Perilaku Konsumen adalah adalah proses dan aktivitas ketika seseorang berhubungan dengan pencarian, pemilihan, pembelian, penggunaan, serta pengevaluasian produk dan jasa demi memenuhi kebutuhan dan keinginan. Perilaku kosumen merupakan hal-hal yang medasari konsumen untuk membuat keputusan pembelian

Alasan mengapa kita perlu memahami Konsumen ??
§  Persaingan
§  Konsumen bebas memilih produk dan merk yang dibelinya
§  Keputusan membeli ada pada diri konsumen
§  Konsumen akan menggunakan berbagai kriteria dalam membeli produk dan merk tertentu

Studi Konsumen meliputi :
§  Apa yang dibeli konsumen ?
§  Mengapa mereka membelinya?
§  Kapan mereka membelinya?
§  Dimana mereka membelinya?
§  Berapa sering mereka membelinya?
§  Berapa sering mereka menggunakannya?

Melalui pemahaman yang baik, perusahaan akan mampu melaksanakan kegiatan komunikasi secara efektif dan efisien, dengan melaksanakan komunikasi secara efektif dan efisien perusahaan akan mampu membangun kepuasan konsumen yang berkelanjutan sehingga akan terbentuk loyalitas konsumen. Loyalitas Konsumen adalah Konsumen yang loyal memberikan kontribusi perusahaan dalam jangka panjang

Pengertian Komunikasi
  • Komunikasi adalah proses penggunaan kata, suara, atau isyarat (visual) baik verbal maupun non verbal untuk memberikan informasi kepada satu orang atau lebih melalui berbagai media untuk mendapatkan respon dari penerima
  • Proses komunikasi terjadi karena sumber pesan memiliki gagasan, keinginan, dan pemikiran mengenai suatu hal, kemudian dikodekan untuk disampaikan pada saluran komunikasi yang dipilih yang diterima dan diterjemahkan oleh penerima
  • Komunikasi yang terjadi antara perusahaan dan konsumen disebut Komunikasi kepada Konsumen, komunikasi kepada konsumen yang buruk akan menyebabkan citra perusahaan buruk

Etika Komunikasi
  • Etika Komunikasi kepada konsumen dapat dipahami sebagai aturan main dan perlu diperhatikan dengan baik karena menjadi batasan bagi perusahaan dalam kaitannya dengan konsumen
  • Etika Komunikasi yang berlaku dalam perusahaan berhubungan dengan unsur dapat dipercaya, fair, menghargai konsumen
  • Tindakan yang tidak etis mementingkan kepentingan perusahaan, penipuan kepada konsumen, iklan yang menyesatkan, segala tindakan tidak etis tersebut harus dihindari


 Konsep Komunikasi dan Konsep Pemasaran selebihnya klik unduh materi dibawah ini :

KONSEP KOMUNIKASI DAN KONSEP PEMASARAN


Silahkan tinggalkan komentar
Share:

1 komentar:

  1. Titanium Tails Tips: Ideal For Tons of Beginners - Titanium
    › ti › tips › ti › tips 5 titanium undertaker steps1.Create an Account on TitaTube and microtouch solo titanium open TitaTube account on your desktop2.Click on the 'Join Now' tab in the top titanium pan right corner and follow the steps.3.If you are still unsure whether TitaTube is a good option for you3.Click on the 'Join sugarboo extra long digital titanium styler Now' tab in the top right corner and follow titanium cup the steps.

    BalasHapus

Terimakasih

Logo Sinta Png@pngkit.com

Popular Posts

JUMLAH KUNJUNGAN

Follower

Arsip Blog